PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN LASALLIAN TERHADAP PERILAKU PENGONTROLAN TEKANAN DARAH PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TUMARATAS LANGOWAN

TIWA, FRISILIA and Lamonge, Annastasia S. and Langelo, Wahyuny (2016) PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN LASALLIAN TERHADAP PERILAKU PENGONTROLAN TEKANAN DARAH PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TUMARATAS LANGOWAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE.

[img]
Preview
PDF
COVER-DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (318kB) | Preview
[img] PDF
BAB ISI-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Hipertensi merupakan penyebab kematian ketiga setelah stroke dan tuberculosis paru. Hipertensi merupakan suatu keadaan dimana terjadi peningkatan tekanan darah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pendidikan kesehatan Lasallian terhadap pengontrolan tekanan darah penderita hipertensi. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah Quasi experiment pre post test desain dengan 30 orang responden. Dalam penelitian ini pemberian intervensi dibagi menjadi dua kelompok 15 orang kelompok eksperimen dan 15 orang kelompok kontrol. Kelompok eksperimen diuji dua kali yaitu sebelum dan setelah diberikan pendidikan kesehatan Lasallian dan kelompok kontrol diuji dua kali tanpa diberikan pendidikan kesehatan. Teknik pengambilan sampel adalah purposive
sampling dan instrumen penelitian menggunakan lembar kuesioner, data dianalisa dengan menggunakan uji t. Hasil penelitian menunjukan bahwa ada pengaruh antara pendidikan kesehatan Lasallian terhadap perilaku pengontrolan tekanan darah penderita hipertensi. Hasil analisa menggunakan uji t diperoleh nilai p-value = 0.000 (< 0.01). Pemberian pendidikan kesehatan yang dilakukan oleh tenaga kesehatan perlu ditingkatkan dan diharapkan lewat pendidikan kesehatan tersebut masyarakat dapat memahami dan melakukannya.

Kata Kunci : Pengaruh, Pendidikan Kesehatan, Pengontrolan Tekanan Darah.
Kepustakaan : 14 Buku (2009-2014), Internet (9 file)

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIDN
TIWA, FRISILIANIM.14061172
Lamonge, Annastasia S.NIDN,0923098303
Langelo, WahyunyNIDN.0923068401
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Keperawatan > Ilmu Keperawatan
Depositing User: Mr Victor Edwin Ohoiwutun
Date Deposited: 19 Feb 2020 05:26
Last Modified: 19 Feb 2020 05:26
URI: http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/990

Actions (login required)

View Item View Item