lucas, Liffi and Paath, Franki M. and Poluan, Margie Ch. (2023) EVALUASI PENERAPAN PSAP NOMOR 07 TENTANG AKUNTANSI ASET TETAP PADA DINAS PERUMAHAN KAWASAN PERMUKIMAN DAN PERTANAHAN DAERAH PROVINSI SULAWESI UTARA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE MANADO.
![]() |
PDF
COVER-PERNYATAAN_KEASLIAN_LiffiLucas.pdf Download (651kB) |
![]() |
PDF
ABSTRAK_KEASLIAN_LiffiLucas.pdf Download (103kB) |
![]() |
PDF
KATA_PENGANTAR-DAFTAR_ISI_KEASLIAN_LiffiLucas.pdf Download (231kB) |
![]() |
PDF
BAB_I_LiffiLucas.pdf Download (177kB) |
![]() |
PDF
BAB_II-LAMPIRAN_LiffiLucas.pdf Download (1MB) |
Abstract
Aset tetap adalah aset yang berwujud yang mempunyai masa manfaat lebih dari
12 (dua belas) bulan untuk digunakan, atau dimaksudkan digunakan dalam kegiatan pemerintah dan dimanfaatkan oleh masyarakat umum. Dalam Pernyataan Standar Akuntansi Pemerintahan (PSAP) Nomor 07 untuk mengatur perlakuan akuntansi aset tetap seperti pengakuan aset tetap, pengukuran aset tetap, penilaian aset tetap, pengungkapan aset tetap. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapanPSA Nomor 07 tentang akuntansi aset tetap pada Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Pertanahan Daerah Provinsi Sulawei Utara.
Metode penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Jenis data yang digunakanmerupakan data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah wawancara dan dokumentasi. Dan analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah untuk mengevaluasi, menggambarkan dan memberikan kesimpulan untuk penerapan PSAP nomor 07 pada Dinas Perumahan Kawasan Pernukiman dan Pertanahan Daerah Provinsi Sulawesi Utara.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan PSAP nomor 07 tentang akuntansi aset pada Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Pertanahan Daerah Provinsi Sulawesi Utara terhadap pengakuan aset tetap, pengukuran aset tetap, penilaian aset tetap dan pengungkapan aset tetap sudah sesuai dengan penerapan PSAP nomor 07.
Kata Kunci: Pengakuan Aset Tetap, Pengukuran Aset Tetap, Penilaian Aset Tetap, Pengungkapan Aset Tetap
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting | ||||||||
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi | ||||||||
Depositing User: | UPT Perpustakaan Universitas Katolik De La Salle Manado | ||||||||
Date Deposited: | 17 Feb 2025 04:23 | ||||||||
Last Modified: | 17 Feb 2025 04:23 | ||||||||
URI: | http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/3997 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |