JOUNG, ANGEL LIVE VIA and Sumual, Loureine P. and Montolalu, Apolinaris Abdon (2023) PENGARUH EFEKTIVITAS APLIKASI, KUALITAS PRODUK DAN PELAYANAN TERHADAP PENINGKATAN JUMLAH TRANSAKSI DI AGOGO CAKE AND BAKERY BITUNG. Skripsi thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE MANADO.
PDF
COVER-LEMBAR_PENGESAHAN-AngelJoung.pdf Download (244kB) |
|
PDF
ABSTRAK_AngelJoung.pdf Download (90kB) |
|
PDF
KATA_PENGANTAR-DAFTAR_ISI_AngelJoung.pdf Download (278kB) |
|
PDF
BAB_I-AngelJoung.pdf Download (203kB) |
|
PDF
BAB_II-LAMPIRAN-AngelJoung.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) seberapa besar pengaruh efektivitas aplikasi terhadap jumlah transaksi di Agogo Cake And Bakery Bitung, 2) untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kualitas produk terhadap jumlah transaksi di Agogo Cake And Bakery Bitung, 3) untuk mengetahui seberapa besar pengaruh pelayanan terhadap jumlah transaksi di Agogo Cake And Bakery Bitung, 4) untuk mengetahui seberapa besar efektivitas aplikasi agogo, kualitas produk, dan pelayanan berpengaruh terhadap jumlah transaksi di Agogo Cake And Bakery Bitung. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan data dari hasil penyebaran kuesioner. Analisis data yang digunakan adalah uji validitas dan uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji analisis regresi linear berganda, uji hipotesis, uji koefisien korelasi (R) dan uji koefisien determinasi (R2) dengan bantuan software SPSS versi 25.
Hasil penelitian ini menyatakan bahwa secara parsial efektivitas aplikasi dan pelayanan berpengaruh signifikan terhadap jumlah transaksi. Secara parsial kualitas produk tidak berpengaruh secara signifikan terhadap jumlah transaksi. Dan secara simultan efektivitas aplikasi, kualitas produk dan pelayanan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap jumlah transaksi di Agogo Cake and Bakery Bitung.
Kata Kunci: Efektivitas Aplikasi, Kualitas Produk, Pelayanan, dan Jumlah Transaksi
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management | ||||||||
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Manajemen | ||||||||
Depositing User: | UPT Perpustakaan Universitas Katolik De La Salle Manado | ||||||||
Date Deposited: | 20 Nov 2024 03:52 | ||||||||
Last Modified: | 20 Nov 2024 03:52 | ||||||||
URI: | http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/3771 |
Actions (login required)
View Item |