ANALISIS PERHITUNGAN UPAH KERJA UNTUK PEKERJAAN PASANGAN DINDING BATU BATA BERDASARKAN PENGUKURAN TENAGA KERJA PADA PROYEK PEMBANGUNAN PUSKESMAS GIRIAN WERU

Lengkong, Deasa Gloria and Manoppo, Fabian Johanes and Roring, Hence Sandi David (2021) ANALISIS PERHITUNGAN UPAH KERJA UNTUK PEKERJAAN PASANGAN DINDING BATU BATA BERDASARKAN PENGUKURAN TENAGA KERJA PADA PROYEK PEMBANGUNAN PUSKESMAS GIRIAN WERU. Skripsi thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE MANADO.

[img] PDF
COVER-LEMBAR_PENGESAHAN_DeasaLengkong.pdf

Download (807kB)
[img] PDF
Abstract_DeasaLengkong .pdf

Download (188kB)
[img] PDF
KATA_PENGANTAR-DAFTAR_ISI_DeasaLengkong.pdf

Download (903kB)
[img] PDF
BAB_I_DeasaLengkong.pdf

Download (301kB)
[img] PDF
BAB_II-LAMPIRAN_DeasaLengkong.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Berbicara mengenai upah kerja merupakan salah satu faktor penting dalam suatu pembangunan. Dalam mengetahui upah kerja yang harus diberikan pada manusia maka diperlukan pengukuran produktivitas tenaga kerja. Pengukuran produktivitas tenaga kerja diperlukan untuk membantu perencana untuk memperoleh anggaran biaya pada suatu proyek pembangunan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui man hour (produktivitas/jam/orang) dari pekerjaan dan berapa upah tenaga kerja sebenarnya dari pekerjaan pasangan dinding bata merah di Puskesmas Girian Weru.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan melakukan pengamatan langsung di lapangan dengan menghitung volume pekerjaan pasangan dinding bata merah selama 20 hari pengamatan dengan jumlah pekerja pada lantai 1 sebanyak 18 orang dan pada lantai 2 sebanyak 15 orang. Dengan mengetahui volume pekerjaan maka dapat dihitung produktivitas tenaga kerja, koefisien tenaga kerja, man hour dan upah tenaga kerja.
Hasil dari penelitian ini didapat man hour untuk lantai 1 adalah sebesar 2,250 org/m2 /jam, man hour untuk lantai 2 adalah sebesar 2,630 org/m2 /jam dan nilai-rata man hour yang didapatkan adalah sebesar 2,44 org/m2 /jam. Sedangkan
perhitungan upah kerja untuk 1 m2 berdasarkan man hour adalah sebesar Rp.45.753,12, upah kerja untuk 1 m2 berdasarkan lapangan adalah sebesar Rp.35.347,5 dan upah kerja untuk 1 m2 berdasarkan SNI 2016 adalah sebesar Rp.
45.500.
Kata kunci : Produktivitas, Upah Kerja, Dinding Bata Merah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIDN
Lengkong, Deasa GloriaNIM.17014003
Manoppo, Fabian JohanesUNSPECIFIED
Roring, Hence Sandi DavidNIDN.0914108402
Subjects: Teknik Sipil
UNIKA De La Salle Manado > Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Divisions: Library of Congress Subject Areas > Teknik Sipil
Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: UPT Perpustakaan Universitas Katolik De La Salle Manado
Date Deposited: 25 Sep 2024 02:47
Last Modified: 25 Sep 2024 02:47
URI: http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/3730

Actions (login required)

View Item View Item