Tamuntuan, Eka Aurel Angela and Kerangan, Johanis (2022) Asuhan Keperawatan Pada Klien Tn. T.M Dengan Gangguan Sistem Endokrin : Diabetes Melitus Tipe II (DM Tipe II) di Rumah Sakit Gunung Maria Tomohon. Laporan Karya Ilmiah Akhir Ners thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE MANADO.
PDF
COVER-DAFTAR_ISI_EkaTumuntuan.pdf Download (284kB) |
|
PDF
BAB_ISI-LAMPIRAN_EkaTumuntuan.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Latar Belakang : Diabetes melitus masih menjadi salah satu penyebab masalah kesehatan masyarakat di dunia yang mengancam hidup banyak orang. Diabetes melitus tipe II adalah kelainan metabolisme kronik yang ditandai dengan peningkatan kadar gula darah disertai dengan kelainan metabolisme karbohidrat, protein, dan lemak akibat kurang insulin baik karena disfungsi pancreas ataupun disfungsi insulin absolut. Faktor resiko yang menyebabkan DM tipe II yaitu gaya hidup yang tidak sehat seperti makanan yang dikomsumsi, pola istirahat, aktivitas fisik dan manajemen stress.
Tujuan : Untuk memaparkan analisis Asuhan Keperawatan Pada Klien Tn. T.M Dengan Gangguan Sismtem Endokrin : Diabetes Melitus Tipe II (DM Tipe II) di Rumah Sakit Gunung Maria Tomohon
Metode : Penulisan ini menggunakan metode studi kasus yang diambil dari klien di Ruangan Sta. Agustinus/Angela RS Gunung Maria Tomohon
Hasil : Hasil akhir evaluasi terkait intervensi yang dilakukan untuk mengatasi diagnosa keperawatan dirumuskan dinilai berhasil hal ini dibuktikan dengan kadar gula darah dalam batas normal , deficit nutrisi membaik, keletihan membaik.
Kata Kunci : Asuhan Keperawatan, DM Tipe II
Kepustakaan : 18 Jurnal (2018-2023)
Item Type: | Thesis (Laporan Karya Ilmiah Akhir Ners) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||
Subjects: | R Medicine > RT Nursing | ||||||
Divisions: | Fakutas Keperawatan > Ners Profesi | ||||||
Depositing User: | UPT Perpustakaan Universitas Katolik De La Salle Manado | ||||||
Date Deposited: | 18 Dec 2023 03:12 | ||||||
Last Modified: | 18 Dec 2023 03:12 | ||||||
URI: | http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/3235 |
Actions (login required)
View Item |