PENGARUH PERSEPSI HARGA, PROMOSI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SAMSUNG PADA PT MULTI MEDIA PERSADA

SETITIT, VIRGIN MARIA and Umboh, Ivonne Angelic and Petrus, Patricia G. J. (2022) PENGARUH PERSEPSI HARGA, PROMOSI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SAMSUNG PADA PT MULTI MEDIA PERSADA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE MANADO.

[img] PDF
COVER-DAFTAR_ISI_VirginSetitit.pdf

Download (932kB)
[img] PDF
BAB_ISI-LAMPIRAN_VirginSetitit.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Persepsi harga merupakan nilai yang terkait dalam harga dengan manfaat dan kepemilikan ataupun penggunaan suatu produk atau jasa. Persepsi harga berkaitan dengan bagaimana konsumen memahami informasi harga. Dengan demikian, konsumen dapat membandingkan harga suatu produk. Tujuan dari melakukan peneltian ini untuk menganalisis dan melihat pengaruh dari variabel Persepsi Harga, Promosi, dan Kualitas Pelayanan dalam Keputusan untuk Pembelian produk Samsung pada PT Multi Media Persada. Peneliti menggunakan jenis penelitian Metode Kuantitatif dengan menggunakan data kuisioner yang disbebarkan kepada pelanggan di PT Multi Media persada, pengelolaan data kuisioner menggunakan sistem IBM SPSS Statistik 25.

Kata kunci: Persepsi Harga, Promosi, Kualitas Pelayanan, Keputusan Pembelian.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIDN
SETITIT, VIRGIN MARIANIM.18042017
Umboh, Ivonne AngelicNIDN.0929097401
Petrus, Patricia G. J.UNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Mr Victor Edwin Ohoiwutun
Date Deposited: 29 Sep 2022 05:54
Last Modified: 29 Sep 2022 05:54
URI: http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/2516

Actions (login required)

View Item View Item