PINTU RFID (RADIO FREQUENCY IDENTIFICATION) DAN PENERANGAN RUMAH OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO

BULANDALA, JAMES RICO and Padachan, Chrysantus Manuel Maria and Bokau, Verna Yulianus (2018) PINTU RFID (RADIO FREQUENCY IDENTIFICATION) DAN PENERANGAN RUMAH OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO. Skripsi thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE.

[img] PDF
COVER-DAFTAR_ISI_JamesBulandala.pdf

Download (3MB)
[img] PDF
BAB_ISI-LAMPIRAN_JamesBulandala.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Untuk membuka pintu rumah digunakan kunci. Cara membuka pintu dilakukan secara manual yaitu dengan mendorongnya, membuka maupun menutup. Sama halnya dengan sistem penerangan dalam ruangan, biasanya dioperasikan secara manual. Hal ini akan menyita waktu dan tenaga. Dengan kemajuan teknologi, pengoperasian secara manual ini dapat dikurangi. Sistem otomatis dapat memudahkan operasional. Teknologi RFID (Radio Frequency Identification) digunakan sebagai sistem membuka pintu secara otomatis serta sensor jarak HCSR04 dan sensor PIR (Passive Infrared Receiver) digunakan sebagai sistem penerangan rumah otomatis. RFID sebagai pengganti kunci pada pintu yang sudah dibuat secara otomatis. Penggerak dari pintu otomatis ini adalah motor DC. Setelah pintu otomatis terbuka, maka PIR akan mendeteksi gerakan manusia dan menyalakan lampu secara otomatis.

Kata kunci: Otomatis, Sensor, RFID, HCSR04, PIR

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIDN
BULANDALA, JAMES RICONIM.14011003
Padachan, Chrysantus Manuel MariaNIDN.0925106602
Bokau, Verna YulianusNIDN.0901077901
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Mr Victor Edwin Ohoiwutun
Date Deposited: 04 Feb 2021 02:53
Last Modified: 04 Feb 2021 02:53
URI: http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/1777

Actions (login required)

View Item View Item