PENGARUH PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN TERHADAP PERTUMBUHAN BALITA DI PUSKESMAS PULUTAN KECAMATAN PULUTAN KABUPATEN KEPULAUAN TALAUD

BARGUNA, WIDYA NINGSI and Ake, Julianus and Tahir, Takdir (2014) PENGARUH PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN TERHADAP PERTUMBUHAN BALITA DI PUSKESMAS PULUTAN KECAMATAN PULUTAN KABUPATEN KEPULAUAN TALAUD. Skripsi thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE.

[img] PDF
COVER-DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (357kB)
[img] PDF
BAB ISI-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (893kB)

Abstract

Pendahuluan: Pemberian Makanan Tambahan adalah program intervensi bagi
balita yang menderita gizi kurang dimana tujuannya adalah untuk meningkatkan
status gizi anak serta untuk mencukupi kebutuhan zat gizi anak agar tercapainya
status gizi dan kondisi gizi yang baik sesuai dengan umur anak
tersebut.Pemberian makanan tambahan berkaitan erat dengan masalah status gizi
atau pertumbuhan pada balita.
Metodelogi: Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui pengaruh
pemberian makanan tambahan terhadap pertumbuhan balita di Puskesmas Pulutan
Kecamatan Pulutan Kabupaten Talaud. Penelitian ini termasuk penelitian praeksperimen

dengan menggunakan desain eksperimental yaitu quasi-eksperimen
dengan menggunakan desain pra eksperimental yaitu one group pre – post design
dengan uji statistik wilcoxon.
Hasil: Dari penelitian yang diperoleh hasil analisa statistik menunjukan sebelum
di berikan makanan tambahan balita yang memiliki berat badan kurang 18,750%,
cukup 81,25% dan setelah diberikan makanan tambahan balita yang mengalami
peningkatan berat badan atau gizi baik 84,375%. Maka dari itu dapat di simpulkan
pemberian makanan tambahan Berpengaruh terhadap pertumbuhan balita Di
Puskesmas Pulutan Kecamatan Pulutan Kabupaten Talaud, dengan P < α (P =
0,000 < 0,05). Dengan demikian hipotesis bahwa adanya pengaruh pemberian
makanan tambahan terhadap pertumbuhan balita terbukti.
Diskusi: Dari hasil diskusi penelitian ini bahwa ada pengaruh pemberian makanan
tambahan terhadap pertumbuhan balita di Puskesmas Pulutan Kecamatan Pulutan
Kabupaten Kepulauan Talaud.

Kata kunci : Pemberian makanan tambahan, Pertumbuhan, Balita
Kepustakaan :15 Buku (2003-2010), 1 Skripsi (2011), 3 Internet file.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIDN
BARGUNA, WIDYA NINGSINIM.10061026
Ake, JulianusUNSPECIFIED
Tahir, TakdirUNSPECIFIED
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Keperawatan > Ilmu Keperawatan
Depositing User: Mr Victor Edwin Ohoiwutun
Date Deposited: 27 Feb 2020 01:54
Last Modified: 27 Feb 2020 01:54
URI: http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/1052

Actions (login required)

View Item View Item