MANDAK, ANDINI RUTH LINELIEN and Kerangan, Johanis (2024) Asuhan Keperawatan Pre Operatif Orif Fraktur 1/3 Distal Radius Ulna Dengan Intervensi Terapi Musik Di RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Laporan Karya Ilmiah Akhir Ners thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE MANADO.
![]() |
PDF
LAPORAN KARYA ILMIAH AKHIR NERS (ANDINI).pdf Download (1MB) |
Abstract
Latar belakang: Fraktur merupakan kondisi diskontinuitas pada tulang. Penyebab terjadinya fraktur yaitu lalu lintas, kecelakaan kerja, benturan dengan benda
tumpul, faktor degeneratif dan patologis lainnya. Biasanya saat terjadi kecelakaan dengan spontan tangan yang menjadi korban untuk menyangga atau menumpu beban
saat jatuh dengan posisi tangan sedikit rotasi terjadi fraktur 1/3 distal radius Tujuan: Menampilkan analisis Asuhan Keperawatan pada pasien dengan Pre Op Orif Fraktur
1/3 Distal Radius Ulna Dengan Intervensi Terapi Musik Di RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Metode: Penulisan ini menggunakan metode studi kasus yang diambil dari klien di RSUP. Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Hasil: diagnosis
keperawatan dirumuskan dinilai berhasil hal ini dibuktikan dengan keluhan nyeri menurun, meringis menurun, sikap protektif menurun, verbalisasi kebingungan menurun, perilaku takut dan gelisah menurun, dan pertanyaan tentang masalah yang dihadapi menurun. Kata Kunci : kecemasan, pre op, terapi musik
Item Type: | Thesis (Laporan Karya Ilmiah Akhir Ners) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||
Subjects: | R Medicine > RT Nursing | ||||||
Divisions: | Fakutas Keperawatan > Ners Profesi | ||||||
Depositing User: | UPT Perpustakaan Universitas Katolik De La Salle Manado | ||||||
Date Deposited: | 13 Feb 2025 07:27 | ||||||
Last Modified: | 13 Feb 2025 07:27 | ||||||
URI: | http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/3977 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |