MANGELEP, JENORI JULIET DEBORA BARBIE and Sumilat, Vervando Janter (2024) Asuhan Keperawatan Jiwa Pada Tn. R Dengan Diagnosa Keperawatan Resiko Perilaku Kekerasan (RPK) Di Ruangan Antareja Rumah Sakit Jiwa dr. H. Marzoeki Mahdi Bogor. Laporan Karya Ilmiah Akhir Ners thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE MANADO.
PDF
FULL_KIAN_JenoriMangelep.pdf Download (1MB) |
Abstract
Latar Belakang : Pada zaman ini, gangguan jiwa memiliki dampak signifikan terhadap kesehatan mental seseorang, mempengaruhi cara berpikir, merasa, dan bertindak. Skizofrenia, sebagai salah satu bentuk gangguan jiwa, ditandai dengan perilaku dan percakapan yang tidak biasa, pikiran yang tidak konsisten, delusi, dan pengalaman halusinasi. Orang yang mengalami kondisi ini sering merasa gagal, putus asa, dan memiliki pandangan negatif terhadap diri sendiri, yang dapat menyebabkan mereka mudah tersinggung dan marah, meningkatkan risiko perilaku kekerasan. Oleh karena itu, pendekatan medis dan non-medis diperlukan untuk mengubah perilaku mereka yang cenderung kekerasan
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis asuhan keperawatan jiwa pada klien dengan resiko perilaku kekerasan di ruangan Antareja RSJ dr. H. Marzoeki Mahdi Bogor.
Hasil: Melalui penerapan asuhan keperawatan, didapati hasil masalah keperawatan jiwa resiko perilaku kekerasan sudah teratasi.
Kesimpulan: Asuhan keperawatan jiwa telah diterapkan pada klien dengan masalah dan sudah teratasi.
Kata Kunci : Resiko Perilaku Kekerasan, Skizofrenia, Asuhan Keperawatan Jiwa.
Item Type: | Thesis (Laporan Karya Ilmiah Akhir Ners) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||
Subjects: | R Medicine > RT Nursing | ||||||
Divisions: | Fakutas Keperawatan > Ners Profesi | ||||||
Depositing User: | UPT Perpustakaan Universitas Katolik De La Salle Manado | ||||||
Date Deposited: | 21 Nov 2024 00:15 | ||||||
Last Modified: | 21 Nov 2024 00:15 | ||||||
URI: | http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/3786 |
Actions (login required)
View Item |