ANALISIS KINERJA SIMPANG TAK BERSINYAL PADA SIMPANG BUNDARAN AKSES MASUK PASAR AIRMADIDI

Dotulong, Philip Immanuel Kambea and Manoppo, Fabian Johanes and Kafrain, I Gede Yohan (2023) ANALISIS KINERJA SIMPANG TAK BERSINYAL PADA SIMPANG BUNDARAN AKSES MASUK PASAR AIRMADIDI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE MANADO.

[img] PDF
COVER-LEMBAR_PENGESAHAN_PhilipDotulong.pdf

Download (208kB)
[img] PDF
ABSTRAK_PhilipDotulong.pdf

Download (47kB)
[img] PDF
KAKA_PENGANTAR-DAFTAR_ISI_PhilipDotulong.pdf

Download (169kB)
[img] PDF
BAB_I_PhilipDotulong.pdf

Download (56kB)
[img] PDF
BAB_II-LAMPIRAN_PhilipDotulong.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Simpang tak bersinyal merupakan persimpangan yang terdiri atas beberapa arus jalan yang tidak memiliki tanda sinyal lalu lintas atau lampu lalu lintas. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kinerja simpang berdasarkan perhitungan MKJI 1997, dan menentukan tingkat pelayanan jalan (LOS) pada simpang tak bersinyal bundaran akses masuk pasar airmadidi.
Berdasarkan hasil penelitian yang didapatkan menunjukkan volume lalu lintas total jam puncak pada hari Selasa pagi 1949 smp/jam, Selasa siang 1297 smp/jam, Selasa sore 1548 smp/jam, Kamis pagi 2038 smp/jam Kamis, siang 1386 smp/jam, Kamis sore 1625 smp/jam, Sabtu pagi 1444 smp/jam, Sabtu siang 1031 smp/jam, Sabtu sore 1289 smp/jam. Untuk nilai kapasitas Jalan (C) : selasa pagi : 3033 smp/jam, selasa siang : 3037 smp/jam, selasa sore : 3109 smp/jam, Kamis pagi : 2984 smp/jam, Kamis siang : 3042 smp/jam, Kamis sore : 3093 smp/jam, Sabtu pagi : 2951 smp/jam, Sabtu siang : 2899 smp/jam, Sabtu pagi : 3104 smp/jam. Untuk simpang tergolong arus baik dengan nilai derajat Kejenuhan (DS) : selasa pagi = 0,64, selasa siang = 0,43, selasa sore = 0,5, kamis pagi = 0,68, kamis siang = 0,46, kamis sore = 0,53, sabtu pagi = 0,49, sabtu siang = 0,36, sabtu sore = 0,42. Tundaan Simpang (D) : selasa pagi = 10,53 det/smp, selasa siang = 8,28 det/smp, selasa sore = 8,94 det/smp, kamis pagi = 11,05 det/smp, kamis siang = 8,52 det/smp, kamis sore = 9,24 det/smp, sabtu pagi = 8,93 det/smp, sabtu siang = 7,65 det/smp, sabtu sore = 8,02 det/smp. Peluang Antrian (QP %) : selasa pagi = 17-30 , selasa siang = 8-14, selasa sore = 11-18, kamis pagi = 19-34, kamis siang = 9-16, kamis sore = 12-20, sabtu pagi = 11-18, sabtu siang = 6-11, sabtu sore = 8-14. Dan tingkat pelayanan simpang (LOS) pada simpang tak bersinyal pada simpang bundaran akses masuk pasar airmadidi didapat nilai terbesar selama 3 hari pada periode jam puncak yaitu hari kamis pagi 11,05 det/smp (5,1-15), sehingga didapat LOS pada kategori tingkat pelayanan B yaitu arus stabil dengan volume lalu lintas sedang dan kecepatan mulai dibatasi oleh kondisi lalu lintas.

Kata Kunci :Kinerja Simpang, Simpang Tak Bersinyal, Tingkat Pelayanan Jalan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIDN
Dotulong, Philip Immanuel KambeaNIM.19014042
Manoppo, Fabian JohanesUNSPECIFIED
Kafrain, I Gede YohanNIDN.0919108702
Subjects: Teknik Sipil
UNIKA De La Salle Manado > Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Divisions: Library of Congress Subject Areas > Teknik Sipil
Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: UPT Perpustakaan Universitas Katolik De La Salle Manado
Date Deposited: 12 Jun 2024 00:44
Last Modified: 12 Jun 2024 00:44
URI: http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/3514

Actions (login required)

View Item View Item