Asuhan Keperawatan Keluarga Dengan Gout Arthritis Pada Keluarga Tn.J.L di Desa Bahoi Kecamatan Likupang Barat

SITORUS, PASKAHLIN and Laka, Angela Alfonsin Maria Lusia (2023) Asuhan Keperawatan Keluarga Dengan Gout Arthritis Pada Keluarga Tn.J.L di Desa Bahoi Kecamatan Likupang Barat. Laporan Karya Ilmiah Akhir Ners thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE MANADO.

[img] PDF
COVER-DAFTAR_ISI_PaskahlinSitorus.pdf

Download (643kB)
[img] PDF
BAB_ISI-LAMPIRAN_PaskahlinSitorus.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (614kB)

Abstract

Latar Belakang : Keluarga adalah salah satu wadah utama sebagai tempat untuk menunjang kesehatan anggota keluarganya dengan mengefektifkan pemeliharaan kesehatan bagi anggota keluarga yang sedang sakit ataupun tidak sakit.
Tujuan : Untuk mengetahui hasil analisis Asuhan Keperawatan Keluarag Pada Keluarga Tn.J.L dengan Gout Arthritis di Bahoi Kecamatan Likupang Barat.
Metode : Menggunakan evidence base practice
Hasil : Terdapat 2 diagnosa keperawatan yaitu Manajemen kesehatan keluarga tidak efektif dan kesiapan peningkatan koping keluarga. Dalam menerapkan intervensi keperawatan yang telah disiapkan penulis membutuhkan waktu selama kurang lebih 3 hari. Akan tetapi tindakan keperawatan yang diberikan harus terus dilanjutkan baik oleh keluarga.
Kesimpulan : Berdasarkan hasil analisa yang dilakukan ditemukan terdapat pengaruh pada pemberian asuhan keperawatan pada klien.
Kata Kunci : Gout Arthritis, Asuhan Keperawatan Keluarga

Item Type: Thesis (Laporan Karya Ilmiah Akhir Ners)
Creators:
CreatorsNIM/NIDN
SITORUS, PASKAHLINNIM.22062064
Laka, Angela Alfonsin Maria LusiaNIDN.0921099001
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakutas Keperawatan > Ners Profesi
Depositing User: UPT Perpustakaan Universitas Katolik De La Salle Manado
Date Deposited: 26 Apr 2024 01:54
Last Modified: 26 Apr 2024 01:54
URI: http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/3461

Actions (login required)

View Item View Item