ANALISIS PERENCANAAN DESAIN TATA LETAK (LAYOUT) YANG OPTIMAL PADA UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS RUMAH KEMASAN

RUNTUWENE, EUNIKE WISE and Opit, Prudensy Febreine and Rottie, Ronaldo Ferdy Ignatius (2023) ANALISIS PERENCANAAN DESAIN TATA LETAK (LAYOUT) YANG OPTIMAL PADA UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS RUMAH KEMASAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE MANADO.

[img] PDF
COVER-DAFTAR_ISI_EunikeRuntuwene.pdf

Download (427kB)
[img] PDF
BAB_ISI-LAMPIRAN_EunikeRuntuwene.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

UPTD Rumah Kemasan yang didirikan oleh Dinas koperasi usaha kecil dan Menengah Minahasa Tenggara merupakan tempat pusat pelayanan kemasan bagi Industri Kecil dan Menengah (IKM), pembangunan Rumah Kemasan didasari dari Jumlah Industri Kecil dan Menengah (IKM) yang terjadi peningkatan dari tahun ke tahun. Masalah pengorapasian yang dihadapi UPTD Rumah Kemasan berkaitan dengan penataan letak dari mesin dan peralatan. Masalah pengorapasian yang dihadapi UPTD Rumah Kemasan berkaitan dengan penataan letak dari mesin dan peralatan. Kondisi pada area-area Rumah kemasan saat ini belum ditentukan dan belum adanya perencanaan dan penataan, hal ini pastinya akan memberi dampak yang besar dalam pengoperasian UPTD Rumah Kemasan.
Metode yang digunakan untuk memecahkan permasalahan Rumah kemasan ada dua, yang pertama BLOCPLAN (Block Layout Overview with Layout Planning) dan kedua metode CORELAP (Algoritma Computerized Relationship Layout Planning) yang dapat memberikan solusi terkait perencanaan tata letak awal yang optimal untuk UPTD Rumah Kemasan.
Hasil pengolahan data setelah dibandingkan maka layout yang direkomendasikan adalah output metode CORELAP (Algoritma Computerized Relationship Layout Planning), dengan hasil yang paling optimal, dilihat dari beberapa indikator dan hasil jarak yang didapat berdasarkan aktivitas peta proses operasi 49.2 meter dan berdasarkan jarak mesin dan peralatan 65.78.
Kata Kunci : BLOCPLAN, CORELAP, layout, optimal

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIDN
RUNTUWENE, EUNIKE WISENIM.19012010
Opit, Prudensy FebreineNIDN.0915028201
Rottie, Ronaldo Ferdy IgnatiusNIDN.0911028804
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: UPT Perpustakaan Universitas Katolik De La Salle Manado
Date Deposited: 04 Apr 2024 00:25
Last Modified: 04 Apr 2024 00:25
URI: http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/3406

Actions (login required)

View Item View Item