FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MASYARAKAT DALAM PEMILIHAN OBAT TRADISIONAL DI DESA KARUMENGA KECAMATAN LANGOWAN UTARA KABUPATEN MINAHASA

LASAPU, TITANIA SASKIA and Langelo, Wahyuny and Lombogia, Christian Apolinaris (2020) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MASYARAKAT DALAM PEMILIHAN OBAT TRADISIONAL DI DESA KARUMENGA KECAMATAN LANGOWAN UTARA KABUPATEN MINAHASA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS KATOLIK DE LA SALLE.

[img] PDF
COVER-DAFTAR_ISI_TitaniaLasapu.pdf

Download (1MB)
[img] PDF
BAB_ISI-LAMPIRAN_TitaniaLasapu.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

Latar Belakang : Obat tradisional merupakan obat-obatan yang dapat diolah sendiri secara tradisional berdasarkan resep dari nenek-moyang yang diwariskan turun-temurun sebagai bentuk adat-istiadat dan menjadi kepercayaan dan kebiasaan baik bersifat pengetahuan tradisional. penggunaan obat tradisional dipercaya sangat manjur dalam penyembuhan penyakit berdasarkan pengalaman secara turun-temurun. Populasi masyarakat di dunia menggunakan obat tradisional karena warisan dari budaya yang dimiliki dan terus dikembangkan oleh masyarakat. Pemanfaatan tumbuhan sebagai obat tradisional sudah menjadi kebiasaan, kepercayaan dan pengetahuan untuk mengobati berbagai macam penyakit.
Tujuan: Untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan masyarakat dalam pemilihan obat tradisional
Metode : Penelitian ini menggunakan rancangan deskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional. Teknik pengambilan sampel menggunakan simple random sampling dengan rumus slovin. Menggunakan uji statistic chi-square. Populasi pada penelitian ini adalah masyarakat Desa Karumenga dengan jumlah 152 responden
Hasil : Terdapat hubungan yang signifikan antara pengetahuan masyarakat terhadap keputusan pemilihan obat tradisional dengan hasil p-value 0,026 (<0,05), dan terdapat hubungan yang signifikan antara pendapatan masyarakat terhadap keputusan pemilihan obat tradisional dengan hasil p-value 0,011 (<0,05), dan terdapat terdapat hubungan yang signifikan antara sosial budaya masyarakat terhadap keputusan pemilihan obat tradisional dengan nilai p-value 0,000 (<0,05)
Kesimpulan : Terdapat hubungan yang signifikan antara pengetahuan, pendapatan dan sosial budaya yang mempengaruhi keputusan masyarakat dalam pemilihan obat tradisional.
Kata Kunci : keputusan, pengetahuan, pendapatan, lingkungan sosial budaya, obat tradisional
Kepustakaan : 15 buku, 27 jurnal (2010-2020)

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIDN
LASAPU, TITANIA SASKIANIM.16061051
Langelo, WahyunyNIDN.0923068401
Lombogia, Christian ApolinarisNIDN.1208059001
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Keperawatan > Ilmu Keperawatan
Depositing User: Mr Victor Edwin Ohoiwutun
Date Deposited: 10 Dec 2021 05:36
Last Modified: 10 Dec 2021 05:36
URI: http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/2197

Actions (login required)

View Item View Item