HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP PENDERITA POST STROKE DENGAN UPAYA PENCEGAHAN STROKE BERNGULANG DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS KAWANGKOAN

Mokalu, Nia Cinta Putry and Yauri, Indriani and Wetik, Syenshie (2018) HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP PENDERITA POST STROKE DENGAN UPAYA PENCEGAHAN STROKE BERNGULANG DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS KAWANGKOAN. Skripsi thesis, Universitas De La Salle Manado.

[img] PDF
COVER-DAFTAR_ISI_Nia_Mokalu.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF
Bab_Isi-Lampiran_Nia_Mokalu.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Latar Belakang : Stroke adalah gangguan kondisi yang terjadi ketika pasokan darah ke otak terganggu hal ini dapat berdampak pada kecacatan fisik dan kematian sehingga membutuhkan penanganan khusus. Insiden atau kejadian stroke berulang dalam kurun waktu 4 tahun pada pria 42 % dan wanita 24 % Pasca serangan stroke menyebabkan kecacatan pada dewasa dan setiap tahun jutaan penderita pasca stroke harus bergantung kepada orang lain untuk menyuport kehidupannya, serta serangan stroke berulang berakibat pada kondisi fisik yang semakin buruk.
Tujuan : Untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan dan sikap penderita post stroke dengan upaya pencegahan stroke berulang di wilayah kerja puskesmas kawangkoan
Metode : penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode penelitian deskriptif analitik dengan desain studi cross sectional, lokasi penelitian di laksanakan di puskesmas kawangkoan kabupaten minahasa. Populasi dalam sampel ini adalah seluruh penderita post stroke berjumlah 62 orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan rumus slovin yaitu sebanyak 51 responden.
Kata Kunci :Stroke berulang, prngetahuan dan sikap, penderita post stroke

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIDN
Mokalu, Nia Cinta Putry14061073
Yauri, IndrianiNIDN.0911046702
Wetik, SyenshieUNSPECIFIED
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Keperawatan > Ilmu Keperawatan
Depositing User: Mr Victor Edwin Ohoiwutun
Date Deposited: 19 Nov 2020 08:12
Last Modified: 19 Nov 2020 08:12
URI: http://repo.unikadelasalle.ac.id/id/eprint/1710

Actions (login required)

View Item View Item